Menerima Paket Tour Perjalanan Wisata dalam negeri dan luar negeri. Kami juga siap Melayani Paket Haji ONH Plus 2016, Umroh Reguler, Umroh Wisata (Mesir, Dubai dan Turki) maupun Program Paket Tour Perjalanan untuk perorangan, keluarga, group dan perusahaan dengan biaya yang terbaik.
Tour Wisata Ziarah Sejarah Muslim Di Bumi Para Nabi

Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau

Posted by Noer Rachman Hamidi on Sunday, January 27, 2013

Paket Tour Hongkong Shezhen Macau

Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau
[Paket Perjalanan Wisata] kali ini menyelenggarakan Paket Tour Hongkong Shezhen Macau sebagai wujud pelayanan kami untuk para wisatawan Muslim yang selalu istiqomah menjaga segala macam makanan yang halalan toyiban.

Kami selalu mancoba untuk dapat memberikan solusi kepada Anda yang selalu menginginkan perjalanan yang menyenangkan dengan tanpa menyalahi syar'i maka Paket Tour Hongkong Shezhen Macau merupakan paket pilihan untuk Anda sekeluarga.

Sebelum kita mengikuti Paket Tour Hongkong Shezhen Macau, berikut ini sedikit ulasan mengenai kota yang akan dikunjungi :

Hong Kong (Mandarin: 香港 ; Pinyin: Xiānggǎng; resminya Daerah Administratif Khusus Hong Kong) merupakan satu dari dua Daerah Administratif Khusus yang merupakan bagian dari negara Republik Rakyat Cina, satunya lagi adalah Makau. Pada tanggal 1 Juli 1997, daerah ini secara resmi diserahkan oleh pemerintah Britania Raya kepada Republik Rakyat Cina.
Hongkong
Sebelum diserahkan pada tahun 1997, Hong Kong adalah koloni Britania Raya. Di bawah kebijakan Satu Negara Dua Sistem ciptaan Deng Xiaoping, Hong Kong menikmati otonomi dari pemerintah RRC seperti pada sistem hukum, mata uang, bea cukai, imigrasi, peraturan jalan yang tetap berjalan di jalur kiri. Urusan yang ditangani oleh Beijing adalah pertahanan nasional dan hubungan diplomatik. Otonomi ini berlaku di Hong Kong (minimal) untuk 50 tahun dihitung dari tahun 1997.

Shenzhen
Shenzhen merupakan nama kota di RRC. Letaknya di bagian tenggara. Tepatnya di provinsi Guangdong. Pada tahun 2004, kota ini memiliki jumlah penduduk sebanyak 6 juta jiwa dengan memiliki luas wilayah 2.020 km². Kota ini terdiri dari 6 kabupaten level-divisi. Letaknya tak jauh dari perbatasan Hong Kong

Macau
Makau terletak pada 70 km sebelah barat daya Hong Kong dan 145 km dari Guangzhou. Ia adalah koloni Eropa tertua di Cina, sejak abad ke-16. Pemerintahan Portugal menyerahkan kedaulatan terhadap Makau kepada Republik Rakyat Cina (RRC) pada 1999, dan Makau kini merupakan sebuah Daerah Administratif Khusus Cina.

Penduduk Makau kebanyakan bertutur dalam Bahasa Kantonis; selain itu, Bahasa Mandarin, Bahasa Portugis dan Bahasa Inggris juga digunakan.

Demikian sedikit ulasan tentang Hongkong, Shenzhen,dan Macau.
 
Dengan Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau kita akan mengunjungi.

Hari 01 : Jakarta- Brunei Darussalam (D)
Menuju ke Hongkong dengan Royal Brunei Airlines Transit Di Brunei Darussalam. Bermalam di Brunei Darussalam.

Hari 02 : Hongkong-Shenzhen (B, L, D)
Pagi hari melanjutkan penerbangan menuju Hongkong, tiba di hongkong mengunjungi Avenue of Stars dan Victoria Pea (Termasuk satu kali trem). Dilanjutkan menuju Repulse Bay menuju Shenzhen dan bermalam di shenzhen.

Hari 03 : Shenzhen Full Day Tour (B, L, D)
Setelah Sarapan di Hotel,peserta mengunjungi windows of the Word, mengunjungi pabrik Giok & Obat Tradisional menyaksikan atraksi seni budaya rakyat Cina,(China Folk Culture Village with shows) dan Splendid of China dan Berbelanja di Luohu

Day 04 : Shenzhen - Macau (B, L, D)
Hari ini peserta akan diajak menuju Macau via Zuhai dengan menggunakan perahu Boat, tiba di Macau, peserta diajak berbelanja di Pabrik Sutra yang terkenal.Mengunjungi Ruins of St.Paul,Largo do Senado,the Fisherman’s Wharf Transfer Hotel Bermalam di Macau

Day 05 : Macau - Honkong (B, L, D)
Setelah Sarapan pagi di hotel, rombongan akan diajak City Tour untuk melihat keindahan kota Macau. Check Out Hotel dan menuju ke Hongkong mengunjungi Disneyland, bermalam di Hongkong

Day 06 : Hongkong - Jakarta (B)
Acara bebas sampai waktu penjemputan menuju Bandara untuk penerbangan Jakarta melalui Brunei. Tiba di jakarta dengan BI 737 maka berakhir pula Paket Tour Wisata Hongkong Shenzhen Macau bersama Cheria Group , sampai jumpa di Program kami berikutnya.

Jadwal sewaktu-waktu dapat berubah dan informasi lengkap silahkan menghubungi kami:
[Paket Perjalanan Wisata]
Noer Rachman Hamidi (nrachmanbiz@gmail.com)
PH 0856-111-1819


Description: Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau
Rating: 4.5
Reviewer: Noer Rachman Hamidi
ItemReviewed: Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau
Kami akan sangat berterima kasih apabila anda menyebar luaskan artikel Paket Tour Hongkong Shenzhen Macau ini pada akun jejaring sosial anda, dengan URL : https://www.paket-perjalanan.com/2013/01/paket-tour-hongkong-shenzhen-macau.html

Bookmark and Share

0 comments... Baca dulu, baru komentar

Post a Comment